Seseorang dapat mengerti cinta
apabila dia telah merasakan
sakitnya kehilangan cinta
cinta dimulai dengan senyum
tumbuh dengan kasih sayang
berakhir dengan tetesan air mata
bila cinta harus berakhir dengan kesedihan
jangan pernah menyesali sebuah pertemuan
karena yang membuat mu sedih adalah
orang yang pernah membuatmu bahagia...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar